“... yang aku tahu, sih, hidup itu sudah sesuatu yang amat berharga.
Setidaknya kalau masih hidup, kita masih bisa berusaha memperbaiki apapun yang kita anggap salah.
Kita masih bisa merasakan... apapun, bahkan kalau itu rasa sakit dan putus asa...
Kalau sudah mati,”
Noel tersenyum samar,
“... waktu kita untuk berusaha habis.”
May 23, 2009
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment